Senin, 25 Februari 2013
Apple Matikan Plug-in Java pada Peramban Mac
Apple telah menginstruksikan para pengguna Mac untuk menonaktifkan Java
plug-in dari peramban Mac melalui update anyar sistem operasi (OS).
Langkah yang dilakukan perusahaan ini tak terlepas dari kerentanan
keamanan yang ditemukan pada Java.Dilansir dari Digitalspy, Sabtu
(20/10/2012), perusaan yang berbasis di Cupertino itu menginstruksikan
para pengguna untuk mengunduh versi Oracle untuk mengganti plug-in dari
Java.Peneliti keamanan Sophos Paul Ducklin berspekulasi bahwa Apple
menyingkirkan Java dengan alasan keamanan, di mana perusahaan memilih
menggunakan Oracle yang terkenal dengan seringnya menyediakan
pembaharuan dengan cepat.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar