Senin, 25 Februari 2013
Nenek Moyang Kera Mirip Tupai?
Temuan baru terkait studi tentang fosil tulang mengungkap bahwa primata
atau kera paling primitif dan paling tua tampak mirip dengan tupai.
Peneliti menjelaskan bahwa pernyataan mereka didasari atas Purgatorius,
yang merupakan hewan purba (mirip hewan pengerat) berbentuk kecil dan
hidup di pohon.Fosil tua yang dijelaskan dalam pertemuan tahunan ke-72,
Society of Vertebrate Paleontology di Raleigh, North Carolina,
mengungkap Purgatorius yang memiliki tulang pergelangan kaki yang serupa
dengan primata modern. "Tulang pergelangan kaki (Purgatorius)
menunjukkan bahwa hewan ini memiliki kemiripan dengan primata saat ini
yang tinggal di pohon
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar